SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN Kelas B

SISTEM INFORMASI KEPERAWATAN Kelas B

Course modified date: 13 Sep 2021

Mata kuliah Sistem Informasi Manajemen Keperawatan mahasiswa akan mempelajari tentang konsep praktik sistem informasi dalam keperawatan. Mahasiswa akan mempelajari ilmu sistem informasi keperawatan. Mata kuliah ini memiliki bobot 2 SKS ( 1 SKS Teori; 1 SKS Praktikum). 

Mata kuliah ini membahas tentang praktik sistem informasi dalam keperawatan yang akan diselesaikan dalam waktu 14 (empat belas) minggu.

Setelah mempelajari Mata Kuliah Sistem Informasi Keperawatan, diharapkan mahasiswa memiliki pengetahuan tentang teori dan konsep teknologi informasi, sistem informasi secara umum dalam keperawatan, trend dan issue sistem informasi dalam teknologi informasi secara umum dan teknologi informasi bagi keperawatan.