AGAMA KELAS A

AGAMA KELAS A

Course modified date: 13 Oct 2020

Mata Kuliah Agama ini mahasiswa akan mempelajari pemahaman konsep-konsep agama dan kehidupan beragama di Indonesia. Pada nilai beragama yang diterapkan dalam melaksanakan peran perawat sebagai pemberi asuhan, pemenuhan kebutuhan spiritual klien, peneliti untuk mengidentifikasi permasalahan nilai/keyakinan klien, dan peran sebagai pendidik untuk memberikan pendidikan spiritual klien dalam melakukan pengelolaan kebutuhan spiritual klien/pasien baik itu di klinik, rumah sakit, maupun masyarakat.